Wednesday, March 8, 2023

Latihan Soal Aplikasi Seni dan Desain Dalam Kehidupan Sehari-Hari (pilihan ganda)

1. Berikut ini tahapan Design Thinking yang dapat dilakukan oleh siswa, kecuali …..

A. Berempati

B.Definisi

C.Mediasi

D.Ideasi

E. Prototipe 

2. Tahapan Design Thinking yang akan menghasilkan tugas akhir versi sederhana disebut …..

A. Berempati

B.Definisi

C.Ideasi

D. Prototipe

E.Uji publik 

3. Tahapan Design Thinking yang akan mengumpulkan informasi yang telah dibuat dan dikumpulkan selama tahap berempati disebut …..

A. Berempati

B.Definisi

C.Ideasi

D. Prototipe

E.Uji publik

4. Pilih jawaban yang benar dari Metode SCAMPER berikut ini …..

A. Pengganti (membalikkan)

B. Menggabungkan (kombinasi)

C. Memodifikasi (memutar)

D. Eliminati (pengganti)

E. Membalikkan (menghilangkan)

5. Berikut ini Metode SCAMPER Reverse yang benar adalah …..

A.Bibir

B.Pengganti

C. Menghilangkan

D.Modifikasi

E. Memutar 

6. Pada tahap Design Thinking, siswa diajak untuk mulai menghasilkan ide dan berpikir kreatif yaitu pada tahap …..

A.Ideasi

B. Mediasi

C. Partisipasi

D.definisi

E.Uji publik

7. Menurut Feldman (1967) seni rupa memiliki 3 fungsi yaitu …..

A. Individu dan sosial

B. Individu dan fisik

C. Individu, sosial kemasyarakatan, dan fisik

D. Kebendaan individu, sosial dan fisik

E. Individu, kemasyarakatan sosial dan kebendaan fisik

8. Menurut Feldman (1967) seni rupa memiliki fungsi sebagai ungkapan rasa atau emosi jiwa berupa perasaan, internalisasi, tanggapan hasil renungan seseorang terhadap lingkungan disebut …..

A.Fungsi sosial

B.Fungsi individu

C.Fungsi Fisik

D. Fungsi sosial kemasyarakatan

E.Fungsi fisik kebendaan

9. Menurut Feldman (1967) seni rupa memiliki fungsi sebagai seni yang digunakan dengan sentuhan keindahan pada berbagai keperluan manusia, disebut …..

A.Individu

B. Sosial kemasyarakatan

C.Fisik kebendaan

D.Sosial

E.Fisik 

10. Berikut ini hal yang perlu dilakukan untuk tujuan agar siswa memiliki wawasan dan pengalaman, kecuali …..

A. Belajar mengenali serta memahami perasaan, nilai-nilai dan pemikiran dalam diri

B. Membuat seseorang lebih mudah menerima ekspresi yang berbeda dari dirinya sendiri

C. Dapat berempati dengan apa yang dirasakan oleh orang lain

D. Tidak dapat berempati dengan apa yang dirasakan oleh orang lain

E. Belajar mengapresiasi proses dan menghargai hasil karya orang lain