Thursday, September 15, 2016

Langkah Mengukir

Langkah-langkah yang harus dilakukan sebelum mengukir adalah:
1. Mempersiapkan skets/desain ukiran
2. Mempersiapkan media ukiran
3. Menempelkan gambar desain pada media

Macam-macam cara saat mengukir:
1.Nggetaki/ngracapi
Yaitu memahat garis-garis gambar pola hias.
2.Malesi/nyaweni
Yaitu memperlebar gambar pola hias pada kayu.
3.Ndasari
Yaitu membuang bagian-bagian yang tidak berukir.
4.Mbukai
Yaitu membentuk global.
5.Nggrabahi
Yaitu bentuk detail.
6.Ngalusi
Yaitu menghaluskan secara bagus.
7.Matuti
Yaitu membuang garis-garis yang tidak rapi.
8.Mbenangi/mecahi
Yaitu member kesan pada pola (contoh: daun).
9.Ngelemahi
Yaitu menghaluskan dasarannya.

1 comment: