Wednesday, October 20, 2021

Latihan Soal Konsep Penerapan Ragam Hias

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan penjelasan yang rinci dan tepat!

1. Mengapa motif tumbuhan bunga Tertatai sudah digunakan dalam ragam hias sejak dahulu?

Jelaskan menurut pendapat Kamu!


2. Jelaskan salah satu motif ragam hias yang dikembangkan di daerah Kamu? Mengapa motif tersebut dipilih untuk dikembangkan di daerah Kamu? Apakah memiliki makna simbolis?


3. Jelaskan pengembangan ragam hias dengan bahan kayu? Yaitu dengan proses memahat dan melukis.


4. Mengapa bahan sandang sutera harganya lebih mahal dibanding bahan sandang lainnya? Apa kelebihan bahan sutera? Terbuat dari apa bahan tersebut?


5. Bahan alam untuk penerapan ragamnya, silahkan sebutkan yang Kamu ketahui! di kamu melihat prosesnya? Silahkan Kamu ceritakan secara singkat proses penerapan ragam hias tersebut!


6. Pengembangan motif ragam hias dengan menggunakan bahan baku bambu sekarang banyak dikembangkan di beberapa daerah di Indonesia. Dalam bentuk apa sajakah bambu bisa dibuat benda yang memiliki unsur ragam hias? Bagaimana proses pembuatan ragam hias dari bambu?


Jika belum memperlajari silahkan baca:

Menganalisis Konsep Penerapan Ragam Hias

Contoh analisis ragam hias





Sumber:

DIREKTORAT SEKOLAH MENENGAH PERTAMA. Modul Pembelajaran Jarak Jauh Kelas VII Semester Genap. 2020.


No comments:

Post a Comment