Thursday, August 25, 2016

Motif Dasar Anyaman

Anyaman merupakan salah satu seni terapan yang ada di Indonesia. Seni anyam yang terkenal berasal dari Kalimantan. Contoh benda-benda hasil anyaman yaitu keranjang, gedek (dinding bambu), kukusan, tampah, wakul, kursi anyam, anting, tikar, dan lain sebagainya. Biasanya anyaman dibuat dari bahan-bahan yang mudah dianyam seperti serat rotan, mendong, bambu, dan lain-lain. Ada banyak motif anyaman yang digunakan, motif-motif ini berasal dari motif dasar anyam, Berikut motif-motif dasar anyam:



No comments:

Post a Comment